GIAT PENGAWASAN DAN PENGAMATAN DI LAPAS KELAS II PANGURURAN

Kamis, 10 April 2025
Hakim Pengawas Bidang Pidana Pengadilan Negeri Balige Ibu Arija Br Ginting, S.H.,M.H. didampingi Ketua Pengadian Negeri Balige Bapak Dr. Makmur Pakpahan, S.H.,M.H. dan Panitera beserta Panitera Muda Pidana dan juga Analis Perkara Peradilan melakukan Giat Pengawasan dan Pengamatan di Lapas Kelas II Pangururan.